More Information // email : sukorejobojonegoro5@gmail.com // facebook : Pemdes Sukorejo Bojonegoro //  instagram : pemdes_sukorejobjn // twitter : @SukorejoBjn

Artikel

Lelang Tanah Kas Desa Sukorejo Kecamatan Bojonegoro

22 November 2021 03:06:41  Admin Sukorejo  107 Kali Dibaca  Berita Desa

Lelang tanah kas Desa Sukorejo merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan secara terbuka setiap tahun sesuai dengan masa penggarapan tanah dan juga sebagai bahan Penyusunan APBDes Tahun 2022. Hal ini dilaksanakan dalam rangka pengelolaan aset Tanah Kas Desa Sukorejo yang perlu dijaga dan dilestarikan keberadaanya. Hasil lelang dipergunakan untuk meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat Desa Sukorejo secara umum dan menyeluruh. Lelang tanah kas Desa Sukorejo dilaksanakan pada tanggal 20 November 2021 di Balai Desa Sukorejo Kecamatan Bojonegoro.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel

15 Maret 2021 | 3.559 Kali
Sejarah Desa
17 Maret 2021 | 1.814 Kali
RT RW
26 Agustus 2016 | 1.557 Kali
Wilayah Desa
01 September 2020 | 1.047 Kali
Peta Desa
13 Desember 2022 | 976 Kali
Gedung Sukorejo Sport Center (SSC)
29 Juli 2013 | 784 Kali
Profil Desa
30 April 2014 | 640 Kali
Karang Taruna
05 Juli 2017 | 200 Kali
Media Sosial
01 September 2020 | 375 Kali
Penerbitan Akta
23 Januari 2021 | 207 Kali
Penerimaan bantuan terdampak banjir dari berbagai pihak
18 Maret 2021 | 258 Kali
Purnatugas Sekdes Sukorejo (Bapak Drs. H. MUHTAROM)
01 September 2020 | 376 Kali
RPJM Desa
15 Agustus 2017 | 215 Kali
Ketua Tim PKK Jatim Puji Pengolahan Sampah Di Bojonegoro
07 Juni 2024 | 40 Kali
Penyaluran BLT DD Tahap II Tahun 2024